Rengat, (Bawaslu Inhu) - Ketua Bawaslu Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) menghadiri undangan rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Inhu di ruangan rapat DPRD kemaren, Jum'at (18/6/2021).
Rapat Paripurna tersebut dipimpin oleh Wakil Ketua I DPRD Inhu Masyrullah, SP didampingi oleh Ketu
Rengat, (Bawaslu Inhu) – Pimpinan Bawaslu Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) Dedi Risanto dan Mulianto menerima dan menyambut baik kunjungan Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Inhu pagi tadi, Rabu (16/6/2021) di Kantor Bawaslu Inhu Pematang Reba.
Rengat, (Bawaslu Inhu) - Koordinator Sekretariat (Korsek) Bawaslu Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) memaparkan rancangan Renstra (Rencana Strategis) Bawaslu Inhu di ruang rapat kantor kemaren, Rabu (2/6/2021).
Rapat dipimpin oleh Ketua dan Anggota Bawaslu Inhu Dedi Risanto dan Akhmad Khaerudin serta
Rengat, (Bawaslu Inhu) – Pimpinan dan sekretariat Bawaslu Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) melaksanakan kegiatan buka puasa bersama dengan Panwaslu Kecamatan se-Inhu yang telah menyelesaikan tugas pengawasan pada Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Inhu tahun 2020.
Rengat, (Bawaslu Inhu) – Panwaslu Kecamatan Batang Gansal mengawasi proses Rekapitulasi Hasil Penghitungan Suara Ulang di tingkat Kecamatan dalam Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Indragiri Hulu (Inhu) Tahun 2020 setelah Pemungutan Suara Ulang (PSU) di TPS 3 Desa Ringin.