Lompat ke isi utama
Berita
Rapat Evaluasi Pengawasan Coklit bagi bawaslu Kabupaten dan panwaslu Kecamatan se kabupaten INHU
humas
Inhu, - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) gelar rapat evaluasi pengawasan pencocokan dan penelitian (coklit) tahapan pemuktahiran daftar pemilih pada pemilihan serentak pilkada tahun 2024.
Ketua dan Anggota Bawaslu INHU Pada saat Kegiatan Peningkatan Kapasitas aparatur Pengawas dalam bidang penanganan pelanggaran pada Pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak tahun 2024.
humas
Penguatan Pengawasan Pilkada, Bawaslu INHU Lakukan Peningkatan Kapasitas   Penanganan Pelanggaran Pilkada Serentak 2024
Anggota Bawaslu INHU Dwi Apriansyah Indrah saat melakukan Patroli Kawal Hak Pilih
humas
Menjelang berakhirnya tahapan  Pencocokan dan Penelitian (Coklit) Pemutakhiran Daftar Pemilih Pilkada 2024, Bawaslu INHU gencar melakukan Patroli Kawal Hak Pilih.
Kordiv SDM Organisasi dan Diklat Bawaslu INHU M Lukman Said Saat Melakukan Pengawasan di Perkampungan Suku talang mamak
humas
Inhu - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Indragiri hulu (Inhu) melakukan kegiatan pengawasan pencocokan dan penelitian (Pencoklitan) daftar pemilih pada pemilihan kepala daerah (pilkada) serentak tahun 2024 di daerah pedalaman Suku Talang Mamak Desa Rantau Langsat Dusun Sadan, Nunusan dan
Photo pada saat Penandatanganan MoU dan MoA oleh Ketua Bawaslu Inhu Hulu Dedi Risanto SIP SH MSi dengan Ketua JMSI Inhu Hotli Maruli Sirait SE SH MM
humas
INHU- Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dan Memorandum of Agreement (MoA) dengan Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Kabupaten Indragiri hulu Selasa (16/7/2024).