Yuk Daftar!! Sekolah Kader Pengawasan Partisipatif (SKPP) Online
|
Ayo segera daftarkan diri kamu untuk Sekolah Kader Pengawasan Partisipatif, di laman SKPP http://bawaslu.net/skpp/
Syarat Pendaftaran Sebagai berikut :
Atau Kamu Juga bisa Scan Barcode dibawah ini :
1. | Usia minimal 17 tahun dan maksimal 30 tahun. |
2. | Bersedia untuk mengikuti pendidikan daring sampai selesai termasuk penyediaan kebutuhan data internet. |
3. | Diutamakan sedang menjadi pengurus atau anggota dari organisasi atau komunitas. |
4. | Tidak sedang menjadi pengurus partai politik/tim kampanye/tim sukses dalam 3 tahun terakhir. |
5. | Tidak sedang menjadi penyelenggara pemilu. |
6. | Melakukan pendaftaran online di bawaslu.net/skpp. |
Tag
Pengumuman